Mencari Nilai Max dan Min Dengan PHP

Mencari Nilai Tertinggi dan Terendah Dengan PHP, ya ..Pada kesempatan ini ebsof akan sedikit berbagi trik yang mungkin jarang digunakan dalam pembuatan aplikasi-aplikasi website, Namun ini akan berguna jika anda sedang melakukan pembuatan aplikasi-aplikasi khusus yang bersifat perhitungan dalam aplikasi website.

Untuk Mencari Nilai Max dan Min Dengan PHP script yang digunakan ialah :

1. Mengambil Nilai Tertinggi Dengan PHP dapat di lakukan dengan fungsi MAX , contohnya :

<?php
   echo max(3,23,8,19,25);
?>

Hasilnya adalah 25

2. Mengambil Nilai Terendah Dengan PHP dapat di lakukan Dengan Fungsi MIN, Contohnya : 

<?php
   echo min(3,23,8,19,25);
?>

Hasilnya adalah 3


Demikianlah Artikel Mencari Nilai Terendah dan Tertinggi Dengan PHP, Semoga bermanfaat buat semua

LihatTutupKomentar