Editor Wysiwyg Website Dinamis

Pada website dinamis Ebsofmedia V.2 sebelumnya , sudah saya berikan source code website dinamis yang siap pakai dan siap untuk dikembangkan. Pada kesempatan kali ini, Kita akan membuat Editor Textarea Menjadi Wysiwyg  (What-You-See-Is-What-You-Get) . Berikut hasilnya :

 

Menarik Bukan ... ???? Bagaimana Menurut anda... ?... ya.. Dengan Editor WYSIWYG yang melekat pada textarea, kita sangat mudah untuk memodifikasi tulisan yang kita buat, dari warna tulisan, menginserkan gambar, ukuran tulisan dan jenis tulisan, INI AKAN SAMA seperti anda menulis DI Ms.Office Word.

Bagaimana Tertarik anda untuk membuat dan memodifikasi Textarea ?

Bagi Yang tertarik, Silahkan simak tutorial dan penjelasan di bawah ini.

Jika anda belum memikiliki Source code Website dinamis Ebsofmedia V.2 silahkan Klik Disini, untuk mendapatkannya

Ebsofmedia V.2 , masih  memiliki textarea biasa, dan akan kita rubah menjadi WYSIWYG ( (What-You-See-Is-What-You-Get) agar lebih user friendly. Jika anda sudah mendapatkan source code Ebsofmedia V.2 , File di dalamnya akan tampak seperti gambar di bawah ini : 

Disini saya menggunakan WYSIWYG Nicedit yang bisa anda download di website resminya http://nicedit.com/download.php 

Jika sudah di download anda akan menjumpai file nicEdit.js dan nicEditorIcons.Gif , Copy kedua file tersebut, dan letakkan dalam folder website anda di htdocs , Sehingga tampilannya akan seperti ini :


Setelah itu, kita tinggal menambahkan script dibawah ini pada file admin.php di folder Adminweb di atas code </head>



dan Lihat hasilnya.

Ok.. sekian dulu artikel "Cara membuat Textarea menjadi Editor Wysiwyg pada Website Dinamis dengan NicEdit"
LihatTutupKomentar